Konsolidasi Penelitian untuk Sistem Produksi Guru Agama Islam Di Indonesia
Konsolidasi Penelitian menjadi nama dari kegiatan ini. Sebagaimana tujuannya, acara ini diselenggarakan sebagai salah satu cara untuk menyatukan persepsi terhadap hasil temuan-temuan lapangan I dan hasil temuan-temuan lapangan II untuk beberapa wilayah penelitian CONVEY 2 tentang Sistem Produksi Guru Agama Islam di Indonesia. Pembahasan tentang penelitian kuantitatif, hasil analisis angket mahasis....